Top One Oli Synthetic


Oli synthetic, merupakan pelumas oli terbuat bukan dari mineral minyak bumi namun merupakan pelumas yang terbuat dari senyawa kimia artificial atau buatan. Oli synthetic ini dibuat dari komponen yang berasal dari minyak bumi dan diproses dan dimodifikasi secara kimiawi, bukan langsung dari minyak mentah yang ditambang dari perut bumi. Sama halnya dengan Top One Oli synthetic yang memang sudah dipercaya banyak masyarakat Indonesia.

Kelebihan Top One Oli synthetic yang didapat karena proses kimiawi nya adalah unggul secara struktur kimia dibandingkan dengan oli biasa yaitu oli yang berbahan dasar mineral. Dikarenakan proses produksi oli synthetic yang jauh lebih kompleks dan rumit, ini menyebabkan harga oli synthetic jauh lebih mahal dibandingkan dengan oli dengan berbahan dasar mineral tersebut.

Beberapa pabrikan oli semenjak beberapa dekade terakhir telah mencoba suatu inovasi dengan membuat oli semi sintetis yang memiliki kemampuan dan keunggulan oli synthetic namun mampu didapatkan dengan harga yang lebih terjangkau dibandingkan dengan oli sintetis murni.


Kelebihan Top One Oli synthetic dengan proses kimiawi produksi yang jauh lebih kompleks dan rumit dan harga yang terjangkau, tentu oli synthetic memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan oli berbahan dasar mineral. Keunggulan-keunggulan tersebut diantaranya adalah Viskositas (kekentalan) yang jauh lebih stabil pada suhu yang cukup ekstrem baik suhu rendah maupun pada suhu yang tinggi.

Memiliki unsur kimia yang lebih stabil dibandingkan dengan oli biasa.Tidak mudah menguap/lebih tahan terhadap penguapan, oksidasi dan minyak lumpur.Rentan waktu penggantian oli lebih panjang dibandingkan dengan oli mineral biasa, sehingga dianggap lebih ramah lingkungan karena mengurangi jumlah limbah yang ditimbulkan.

Mampu meningkatkan perhitungan ekonomis pada penggunaan bahan bakar dalam konfigurasi mesin otomotif tertentu.Dengan tidak mudahnya tertumpuk minyak lumpur (sludging) maka bisa meminimalisis terjadinya penyumbatan pada mesin yang menggunakan oli sintetis. Sangat banyak kan keunggulan oli top one. Karena produk oli top one sudah dipercaya hingga di penjuru dunia

windiariska

Jangan lupa ya di share ke teman-temannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar